Jadwal Vaksin Salatiga Selasa 9 November 2021, Layani Dosis 1 dan 2, Cek Syaratnya

- Selasa, 9 November 2021 | 06:30 WIB
Ilustrasi. Jadwal vaksin Salatiga.  (Ayosemarang.com/ Audrian Firhannusa)
Ilustrasi. Jadwal vaksin Salatiga. (Ayosemarang.com/ Audrian Firhannusa)

 

SEMARANG, AYOSEMARANG.COM -- Program vaksin bagi masyarakat Indonesia masih terus digalakkan, begitu pula dengan pengaturan jadwal vaksin Salatiga.

Informasi terkait jadwal vaksin Salatiga disebarkan melalui akun media sosial masing-masing puskesmas atau fasilitas kesehatan lainnya.

Bagi Anda warga Salatiga yang belum disuntik vaksin Covid-19, sejumlah puskemas di Salatiga telah membagikan jadwal vaksin dan diharapkan untuk mendaftar terlebih dahulu.

Anda dapat mengecek jadwal vaksin Salatiga tersebut melalui akun Instagram masing-masing puskesmas.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Salatiga Selasa 9 November 2021, Layani Dosis 1 dan 2, Cek Syaratnya

Dilansir dari laman Instagram, berikut jadwal vaksin Salatiga dosis 1 dan 1, Selasa 9 November 2021.

-Puskesmas Kalicacing

Dosis 2 AstraZeneca pukul 08:00 WIB
Syarat:
1. Usia 12 tahun ke atas
2. Penyintas Covid lebih dari 1 bulan
3. Sasaran vaksin tunda di Puskesmas Kalicacing
4. Wajib membawa FC KTP/KK/Surat Keterangan Domisili
5. Membawa bolpoin

Untuk info lebih lanjut silahkan hubungi Hotline Puskesmas Kalicacing (0895-433-890-702).

-Puskesmas Tegalrejo

Dosis 1 Moderna (Jam dibagikan setelah mendaftar melalui WA)
Syarat:
1. Membawa KTP/FC KTP
2. Membawa bolpoin
3. Memakai masker dan menerapkan protokol kesehatan

Dosis 2 AstraZeneca
Jam pendaftaran:
Kelurahan Tegalrejo 08:00-08:10 WIB
Kelurahan Randuacir 08:10-08:20 WIB
Kelurahan Kumpulrejo 08:20-08:30 WIB

Syarat:
1. Membawa KTP/FC KTP
2. Membawa Surat Keterangan Domisili Tinggal di Tegalrejo/Randuacir/Kumpulrejo
3. Membawa kartu vaksin dosis 1
4. Untuk penyintas Covid lebih dari 3 bulan
5. Membawa bolpoin
6. Memakai masker dan mematuhi protokol kesehatan

Untuk info lebih lanjut silahkan hubungi CP 0816-690-013.

Halaman:

Editor: adib auliawan herlambang

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X